WORKSHEET
Mengamati Sifat Benda Cair
kelas IV
Tujuan
Kamu dapat menyimpulkan sifat dari benda cair.
Kamu dapat menyimpulkan sifat dari benda cair.
Alat dan Bahan
1. Botol bekas
1. Botol bekas
2. Air bersih secukupnya
3. Mangkuk
4. Gelas
3. Mangkuk
4. Gelas
Langkah Kerja
1. Tuangkan air ke dalam botol sampai penuh.
2. Lalu, tuangkan air itu ke dalam mangkuk.
3. Tuangkan lagi air tersebut ke dalam gelas. Apa yang terjadi?
4. Terakhir, tuangkan air dari gelas ke dalam kaleng. Apakah air tersebut berkurang?
5. Amatilah bentuk air ketika dituangkan ke dalam botol, mangkuk, gelas, dan kaleng.
Jawablah
pertanyaan berikut ini.
1.
Apa yang terjadi pada air ketika dipindahkan ke berbagai tempat?
2.
Apa yang dapat kamu simpulkan dari kegiatan ini?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar